Jalur Pendakian Gunung Merapi Jogja

Posted by Unknown on 10.30

Gunung merapi jogja ini merupakan sebuah gunung yang tergolong masih aktif dalam mengeluarkan sebuah larva magmanya, dan gunung merapi ini memiliki sebuah ketinggian yang mencapai tinggi 2968 meter diatas permukaan laut, yang dimana lokasi dari gunung merapi ini dari arah tenggara berletak di klatena, lalu dari arah timur berletak dari boyolali, untuk arah barat berletak di magelang, lalu untuk arah selatan berletak di sleman jogja. Dan untuk mengetahui sebuah jalur pendakian gunung merapi jogja bisa menggunakan jalur selo, bisa juga menggunakan sebuah jalur babadan dan jalur kineharjo.

Jalur Pendakian Gunung Merapi Jogja

Yang dimana sejak tahun 2010 yang terjadi sebuah erupsi yang memakan sebuah jalur babadan dan jalur kineharjo yang sampai sekarang ini tidak pakai lagi karena membahayakan bagi para pendaki dalam mendakinya dan juga memiliki trek sangat ekstrim sehingga sulit untuk dilalui. Dan sekarang ini jalur untuk gunung merapi hanya bisa melalui jalur dari selo.

Jalur Pendakian Gunung Merapi Jogja Dimulai Dari Selo

Dan untuk melakukan pendakian di gunung merapi jogja ini maka para pendaki maupun para wisata bisa menggunakan sebuah jalur pendakian gunung merapi jogja dengan menggunakan sebuah jalur dari selo, yang dimana selo merupakan sebuah desa di kabupaten boyolali. Bila ingin menuju ke selo ini bisa melalui muntilan atau boyolali. 
Baca juga : Jalur Pendakian Gunung Ijen
Dan untuk menuju selo ini, yang dari arah jogja bisa menuju arah pasar muntilan lalu ambil kanan. Dan untuk arah boyolali bisa berhenti di terminal boyolali lalu ke arah cepogo kemudian bisa melanjutkan ke selo. Dan bila dari semarang bisa menuju pasar ampel kemudian menuju cepogo lalu selo.

Jalur Pendakian Gunung Merapi Jogja Bisa Melakukan Registrasi Ke Selo

Dan setelah sampai di selo, yang dimana basecamp di selo yang paling terkenal dengan nama barameru. Yang bisa dijadikan sebagai tempat istirahat dahulu serta juga bisa mengecek perlengkapan serta dilakukannya registrasi bila ingin mendaki gunung merapi yang berawal dari jalur selo yang merupakan jalur pendakian gunung merapi jogja.


Nama Anda
New Johny WussUpdated: 10.30