Jalur Pendakian Gunung Endut

Posted by Unknown on 08.39

Di Jawa Barat ini anda bisa menemukan banyak sekali gunung yang bisa anda daki mulai dari gunung halimun yang memiliki ketinggian hanya 1089 mdpl hingga dengan gunung Ciremay yang memiliki ketinggian hingga dengan 3019 mdpl. Tetapi apabila anda berada di sekitar kabupatan sukabumi dan juga kecamatan Kalapanunggal maka anda bisa mendaki gunung Endut yang memiliki ketinggian hanya 1471 mdpl. Tetapi meskipun termasuk dalam kategori gunung yang pendek tetapi untuk jalur pendakian tidak bisa dianggap enteng.

Jalur Pendakian Gunung Endut

Gunung endut sendiri memiliki bentuk seperti kerucut dan untuk jalur pendakian gunung endut ini memang sedikit sulit karena memang banyak sekali daerah yang terjal dan juga medan yang curam dan itulah mengapa pendakian tersebut terbilang sulit.

Jalur Pendakian Gunung Endut Mudah

Selain jalan yang terjal, pada jalur pendakian gunung Endut ini juga terdapat banyak juga vegetasi semak belukar yang akan sering melukai kaki anda apabila anda tidak menggunakan pakaian yang tertutup dan juga lebih tebal untuk melindungi bagian tubuh anda. selain itu juga pada jalur pendakian tersebut anda akan kesulitan untuk menemukan sumber air dan maka dari itu pendakian gunung endut tersebut tidak bisa dianggap enteng dan mudah.
Baca juga : Jalur Pendakian Gunung Elbrus
Jika anda mendakai gunung endut, anda akan menemukan puncak gunung wayang dan disitu terdapat makam dan juga saung yang sering digunakan untuk beristirahat karena daerahnya yang memang lebih landai.

Jalur Pendakian Gunung Endut Mudah dan Aman

Ketika anda turun dari jalur pendakian gunung endut tersebut anda akan menemukan kebun teh yang sangat luas dan anda bisa mendapatkan pemandangan yang menakjubkan. Itulah mengapa bagi anda yang jenuh dengan suasana perkotaan anda bisa mengunjungi gunung endut ini.


Nama Anda
New Johny WussUpdated: 08.39