Jalur Pendakian Gunung Galunggung

Posted by Unknown on 11.51

Gunung galunggung ini memiliki sebuah ketinggian yang mencapai 2240 meter diatas permukaan laut, yang dimana bila hendak ingin mendaki sebuah gunung galunggung perlunya menuju ke tasikmalaya. Karena gunung galunggung ini memiliki kawasan yang cukup luas, dan terletak di sebuah perbatasan garut yang terdapat sebuah kawah di sisi utaranya, dan untuk kawah pusatnya di sisi selatan menuju tasikmalaya. Bila ingin mendaki sebuah gunung galunggung ini perlunya sebuah jalur pendakian gunung galunggung.

Jalur Pendakian Gunung Galunggung

Karena mengetahui sebuah jalur mendakinya maka bisa menentukan arah keberangkatan nantinya baik dari kota pendaki. Dahulu kala di tahun 1982 – 1984 tersebut gunung galunggung terakhir kali meletus, yang dimana letusan dari gunung galunggung ini sangat melegenda karena terjadi bencana besar yang dihasilkan oleh gunung galunggung ini. yang kini ada sebuah kawah yang nyaman pemandangannya ketika dikunjungi, karena kawah tersebut dihasilkan dari letusan gunung galunggung tersebut.

Jalur Pendakian Gunung Galunggung Yang Enak

Dan sekarang ini gunung galunggung kini menjadi sebuah favorit dalam berwisata dan juga bisa dijadikan dalam bercamping ria, karena sekarang ini telah dibuat jalan dan sudah dikelola dengan baik, yang tersedia dengan fasilitas – fasilitas pendukungnya. 
Baca juga : Jalur Pendakian Merbabu Favorit Pendaki
Dan bagi para pehobi mendaki sebuah gunung galunggung, bisa melewati sebuah jalur pendakian gunung galunggung bisa melewati sebuah jalur telaga bodas yang cukup enak jalurnya.

Jalur Pendakian Gunung Galunggung Bisa Lewat Telaga Bodas

Dalam mencari tujuan ke telaga bodas, yang dimana telaga bodas ini yang merupakan sebuah jalan dan juga jalur pendakian gunung galunggung yang cukup enak dalam melakukan pendakian. Dan untuk menuju telaga bodas bisa mengambil rute melewati garut, tepatnya lewat daerah wanaraja, yang bisa menggunakan sebuah kendaraan bermotor untuk mencapai sebuah danau telaga bodas tersebut.


Nama Anda
New Johny WussUpdated: 11.51